JAKARTAVIEW.ID, JAKARTA – Pekerja Nampak sedang menyelesaikan pembangunan Tugu Sepeda di Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta, pada hari Senin (5/4/2021).
Pembangunan tugu tersebut yang kelihatan seperti bentuk satu buah ban sepeda berukuran raksasa tersebut sebagai pengingat momentum penggunaan sepeda yang masif digunakan masyarakat Ibu Kota di tengah pandemi virus COVID-19.
ANTARA FOTO/Reno Esnir/wsj.
LAINNYA:
- Stasiun KRL Terintegrasi Dengan LRT Jabodebek, Jumlah Penumpang Ikut Melonjak
- Tol Ruas Pondok Aren – Serpong Kilometer 10 Resmi Beroperasi
- Mulai Tanggal 1 Oktober, Tarif Promo LRT Jabodebek Jarak Maksimal Rp 20.000
- Gara-Gara Tidak Pakai Ciput Belasan Rambut Siswi SMP di Lamongan Dicukur Pitak Guru
- Mengintip JPM Dukuh Atas yang Menghubungkan LRT Jabodebek dan KRL ada Tempat Kuliner nya Juga